contact
Test Drive Blog
twitter
rss feed
blog entries
log in

Mendunia dengan menulis

twitter

Kamis, 13 Mei 2010

Mitologi Yunani adalah kumpulan legenda Yunani tentang dewa-dewi Yunani serta para pahlawan yang berawal dan tersebar melalui tradisi lisan.

Kebanyakan dewa Yunani digambarkan seperti manusia, dilahirkan namun tak akan tua, kebal terhadap apapun, bisa tak terlihat, dan tiap dewa mempunyai karakteristik tersendiri. Karena itu, para dewa juga memiliki nama-nama gelar untuk tiap karakternya yang mungkin lebih dari satu seperti Demeter. Dewa-dewi ini terkadang membantu manusia dan bahkan memperistri seorang wanita manusia menghasilkan anak yang setengah manusia setengah dewa. Anak-anak inilah yang kemudian dikenal sebagai pahlawan.

Mitologi Yunani secara eksplisit terdapat dalam kumpulan cerita dan karya seni, misalnya lukisan pada vas dan benda-benda ritual untuk dewa. Mitologi Yunani menjelaskan asal mula dunia dan menceritakan kehidupan dan petualangan berbagai dewa, dewi, pahlawan, dan makhluk-makhluk mitologi. Mitologi Yunani awalnya disebarkan melalui tradisi oral; saat ini mitologi Yunani diketahui dari literatur Yunani.

Sumber literatur Yunani tertua, Puisi epik Iliad dan Odyssey, ceritanya terpusat pada peristiwa mengenai Perang Troya. Sementara itu, dua puisi karya Hesiod, Theogoni dan Erga kaí Hēmérai, menceritakan mengenai penciptaan dunia, pergantian kekuasaan dewa, pergantian zaman manusia, asal mula kesengsaraan manusia, dan asal mula ritual kurban. Mitologi Yunani juga terdapat dalam Hymne Homer, dalam potongan-potongan puisi epik dari Siklus Epik, dalam karya seni tragedi dari abad kelima,
Asal Usul Mitologi Yunani

Walaupun ada berbagai mitologi di seluruh dunia kata mitologi berasal dari Yunani yang terdiri dari 2 kata
Muthos yang dalam bahasa Yunani berarti sebuah seni bahasa yang menjadi bahasa.
Logos yang berarti sebuah kata, sabda, firman, cerita atau argumen yang meyakinkan.

Beberapa sumber yang dipakai sebagai rujukan mitologi Yunani antara lain adalah karya-karya Homerus dan Hesiodus.
[sunting]
Pengaruh

Mitologi Yunani mempunyai banyak pengaruh, terutama dalam dunia hiburan
[sunting]
Film/Animasi
Hercules. Mengambil kisah Hercules, anak Dewa Zeus yang diberi 12 Tugas oleh Dewi Hera.
Minotaur. Berkisah tentang Theseus yang membasmi Minotaur.
300. Berkisah tentang Raja Leonidas yang memimpin 300 prajurit untuk melawan Persia
Percy Jackson and The Lightning Thief
Clash of the Titans
[sunting]
Game
God of War. Kisah yang dipakai adalah bagian dari Mitologi Yunani yang tidak pernah diteruskan dalam Mitologi itu sendiri, karena itu ceritanya terkesan agak melenceng.
Age of Mythology
Zeus (Master Of Olympus)
Zeus And Poseidon
[sunting]
Rentang Waktu
Masa Dewa-Dewi Dasar
Masa Para Titan
Masa Dewa-Dewi
Masa Dewa dan manusia hidup bersama
Masa Para Pahlawan
[sunting]
Topik dalam Mitologi Yunani
[sunting]
Dewa-Dewi Dasar
Chaos
Gaia
Aether
Uranus
Eros
Erebus
Nyx
Hemera
Ophion
Tartarus
[sunting]
Titan
Kronos & Rhea
Oceanus & Tethys
Hyperion & Theia
Coeus & Phoebe
Mnemosyne
Themis
Crius
Iapetus
Atlas
Prometheus
Epimetheus
Menoetius
[sunting]
Dewa-Dewi Olympus
Aphrodite
Apollo
Ares
Artemis
Athena
Demeter
Hades
Hefestus
Hera
Hermes
Hestia
Poseidon
Zeus
Prometheus (Titan)
[sunting]
Dewa-Dewi Lain

Beberapa dewa lainnya dalam mitologi Yunani yaitu:
Hebe adalah Dewi masa muda.
Eileithyia adalah Dewi kelahiran.
Iris adalah pembawa pesan Hera.
Eris adalah Dewi perselisihan.
Kharites adalah Dewi keanggunan.
Nemesis adalah Dewi pembalasan.
Horae adalah Dewi musim.
Moerae adalah Dewi takdir.
Tyche adalah Dewi keberuntungan.
Nike adalah Dewi kemenangan.
Asklepius adalah dewa pengobatan.
[sunting]
Para Pahlawan
Herakles atau Hercules
Theseus
Achilles
Aeneas
Perseus
Erechtheus
Oedipus
Pelops
Battus
Amphiaraus
Akademos
Homer
Alexander Agung
Odysseus
Locus
dalam tulisan-tulisan para cendekiawan dan penyair dari zaman Yunani kuno dan dalam teks-teks dari Kekaisaran Romawi karya penulis-penulis deperti Plutarch dan Pausanias.

0

0 komentar:

Posting Komentar

indonesia

Time

weather

bloguez.com

online

Links

free counters